Biaya Kursus TOEFL Preparation di LIA Semarang

Apakah biaya kursus TOEFL Preparation LIA Semarang mahal?

Biaya kursus hanyalah salah satu dari sekian banyak pengeluaran kita. Di masa pandemi seperti sekarang, setiap orang makin berhitung biaya pengeluaran di samping biaya kebutuhan pokok. Dengan demikian, alokasi untuk biaya kursus biasanya menempati prioritas ke-sekian dalam anggaran rumah tangga setiap keluarga.

Dengan anggaran yang terbatas, tentunya setiap orang tua atau peserta kursus menginginkan kursus terbaik bagi putra-putri mereka atau bagi diri sendiri. Apalagi jika ada target skor yang harus dicapai dalam waktu yang terbatas.

LIA Semarang Imam Bonjol hadir sebagai salah satu lembaga yang sudah berpengalaman dalam menyelenggarakan kursus sekaligus menyediakan TOEFL-like test.

biaya kursus toefl lia

Suasana kursus sebelum pandemi

Bagaimana cara mengukur biaya kursus?
  • Lihat biaya per jam. Jangan hanya lihat total biaya kursus.
  • Cek jaminan kualitas pengajaran. Bisa dilihat dari reputasi dan pengalaman lembaga tersebut.
  • Cek keberlangsungan pendidikan di tingkat selanjutnya? Bisakah berlanjut sampai tingkat akhir?
  • Cek kualitas guru. Penutur asing belum tentu menguasai cara mengajar.

Skema pembayaran biaya kursus :

  • Pembayaran Biaya Kursus  dengan Angsuran

    Biaya kursus dapat diangsur 3 x (pembayaran setiap awal bulan) sesuai dengan tabel di bawah ini

  • Membayar Biaya Kursus secara Lunas

    Pembayaran lunas mendapatkan diskon 5%  (dengan tambahan “family discount” apabila ada anggota keluarga lain yang mengikuti kursus)

Biaya kursus

Berikut ini tabel biaya kursus TOEFL di LIA Semarang Imam Bonjol. Biaya ini sudah termasuk biaya buku (soft copy dan hard copy) dan biaya test akhir (final test).

ProgramTarif NormalPembayaran Lunas (Diskon 5%)Pembayaran Angsuran
123
Biaya Pendaftaran100.000
TOEFL Preparation 1-41.180.0001.121.000712.000234.000234.000

Note: Untuk biaya kursus periode Juli-September 2021 ada potongan biaya kursus 10% untuk pembayaran lunas dan 15% dari angsuran 1 untuk pembayaran cicilan.

Informasi lebih lanjut tentang biaya kursus bisa dilihat di tautan berikut: Informasi Biaya Kursus

Penjelasan tentang program TOEFL Preparation di LIA Semarang bisa dilihat di tautan ini: LIA Preparation Course for TOEFL Test

Untuk informasi tentang TOEFL® resmi, silakan kunjungi https://www.ets.org/

Promo Potongan Biaya Kursus di LIA Imam Bonjol

Promo potongan biaya kursus berlaku untuk semua program dan tingkatan di LIA Imam Bonjol.

Potongan biaya kursus berlaku semua pembayaran baik pembayaran lunas maupun  pembayaran angsuran. Besaran potongan biaya kursus  sebesar 10% untuk pembayaran lunas.

Jika memilih pembayaran angsuran maka potongan biaya kursus adalah15% dari angsuran pertama.

Diskon biaya kursus untuk siapa saja?

Potongan biaya kursus juga berlaku untuk semua pendaftar baik siswa lama maupun siswa baru. Untuk siswa lama, setiap siswa yang lanjut langsung dari level sebelumnya atau siswa yang postpone berhak mendapatkan potongan biaya kursus.

Detail potongan dan biaya yang dibayarkan dapat dilihat pada tabel berikut.

Tabel biaya kursus di LIA Semarang Imam Bonjol :

Program KursusTarif NormalPembayaran LunasPembayaran Angsuran
123Total
General English for Young Learners: Untuk pelajar SD atau sederajat
GEYL 1-3 (SD)925.000833.000472.000185.000185.000842.000
GEYL 4-6 (SD)1.075.000968.000549.000215.000215.000979.000
English for Teens: Untuk pelajar SMP atau sederajat
TEE 1-4 (SMP)945.000851.000481.000190.000190.000861.000
TEE 5-8 (SMP)1.005.000905.000515.000200.000200.000915.000
TEE 9-12 (SMP)1.065.000959.000549.000210.000210.000969.000
General English for Adults: Untuk pelajar SMA atau sederajat dan untuk UMUM
Elementary 1-2985.000887.000506.000195.000195.000896.000
Pre-intermediate    1-2 985.000887.000506.000195.000195.000896.000
Pre-intermediate    3-41.075.000968.000549.000215.000215.000979.000
Intermediate 1-21.075.000968.000549.000215.000215.000979.000
Intermediate 3-41.135.0001.022.000583.000225.000225.0001.033.000
Higher Intermediate 1-21.135.0001.022.000583.000225.000225.0001.033.000
English for Specific Purposes: Conversation
CV for Students 1-41.135.0001.022.000583.000225.000225.0001.033.000
CV for Employees  1-41.135.0001.022.000583.000225.000225.0001.033.000
Test Preparation Programs
TOEFL Preparation 1-41.180.0001.062.000606.000234.000234.0001.074.000
IELTS Preparation 1-31.950.0001.755.000998.000388.000388.0001.774.000

Biaya tersebut diatas sudah termasuk biaya modul (hard copy dan soft copy), akses ke majalah CnS digital, tes kelulusan dan sertifikat kelulusan (untuk level tertentu).

Untuk informasi pendaftaran siswa baru, silahkan klik link berikut https://liasemarang.com/informasi-lia-semarang/pendaftaran-siswa-baru-lia-semarang/

Untuk melihat penjelasan lengkap tentang biaya kursus bisa klik di sini https://liasemarang.com/informasi-lia-semarang/biaya-kursus/biaya-kursus/

 

 

BIAYA KURSUS LIA SEMARANG

Apakah biaya kursus LIA Semarang mahal? Biaya kursus hanyalah satu dari sekian banyak pengeluaran kita. Analisa sebuah harian menyatakan bahwa pendidikan mulai mendapat alokasi dana lebih sedikit di masyarakat.

Investasi pendidikan, baik formal maupun non-formal, memang banyak. Namun, hal ini mutlak dilakukan untuk menjamin masa depan anak.

Biaya Kursus LIA Semarang

Mengapa ikut kursus?

Pendidikan formal saat ini menekankan pada pembelajaran yang mengacu pada tes. Sistim pendidikan diarahkan agar anak didik menguasai bahan tes demi ujian atau tes masuk. Akibatnya, peguasaan materi diabaikan.

Demikian juga dengan bahasa Inggris.  Pelajaran bahasa Inggris di sekolah mengutamakan penguasaan materi ujian. Pembelajaran klasikal dengan jumlah siswa banyak dan penguasaan metode pembelajaran guru sangat berpengaruh. Latihan pemakaian bahasa mendapat porsi yang sedikit

Mengukur biaya kursus?

  • Lihat biaya per jam. Jangan hanya lihat total biaya kursus.
  • Cek jaminan kualitas pengajaran. Bisa dilihat dari reputasi dan pengalaman lembaga tersebut.
  • Cek keberlangsungan pendidikan di tingkat selanjutnya? Bisakah berlanjut sampai tingkat akhir?
  • Cek kualitas guru. Penutur asing belum tentu menguasai cara mengajar.

(more…)